STYLE REDEFINED

New Honda BR-V N7X hadir dengan Exclusive Aero Kit untuk tampilan lebih stylish, jadikan perjalanan Anda begitu istimewa.

The Biggest Cargo Space

Dengan bagasi terluas dikelasnya, siap mendukung aktivitas Anda bersama keluarga.

Advanced Safety

 Teknologi keselamatan “Honda Sensing” menggunakan sensor canggih untuk melindungi Anda di perjalanan.

Intuitive Technology

 Dilengkapi dengan Remote Engine Start, Walk-Away Auto Lock dan LaneWatch™ untuk kepraktisan Anda.

VARIANT HONDA BR-V

All New Honda BR-V S M/T

Spesifikasi

  • 1.5L DOHC i-VTEC Engine 121 PS
  • ABS + EBD
  • 16” Trim Wheels
  • LED Headlamp with LED DRL
  • 7” Touchscreen Display Audio with Smartphone Connection
  • HSA
  • VSA
All New Honda BR-V E M/T

Spesifikasi

Memiliki semua fitur dari All New Honda BR-V tipe S, ditambah :

  • 16” Alloy Wheels
  • LED foglight
  • Smart Entry System
  • Walk-Away Auto Lock
  • TFT Meter
  • 2nd Row Accessories Power Outlet
  • Remote Engine Start (E CVT Only)
All New Honda BR-V E CVT

Spesifikasi

Memiliki semua fitur dari All New Honda BR-V tipe S, ditambah :

  • 16” Alloy Wheels
  • LED foglight
  • Smart Entry System
  • Walk-Away Auto Lock
  • TFT Meter
  • 2nd Row Accessories Power Outlet
  • Remote Engine Start (E CVT Only)
All New Honda BR-V Prestige CVT

Spesifikasi

Memiliki semua fitur dari All New Honda BR-V E CVT, ditambah :

  • Auto Foldable Side Door Mirror with LED Turning Signal
  • 17” Alloy Wheel
  • 2nd Row Armrest Console
  • 3rd Row Accessories Power Outlet
  • Leather Seat
All New Honda BR-V Prestige with Honda Sensing

Spesifikasi

Memiliki semua fitur dari All New Honda BR-V tipe Prestige CVT, ditambah :

  • Honda SENSING
  • Honda LaneWatch

PILIHAN WARNA HONDA BR-V

EXTERIOR

LED Headlight with Daytime Running Light

Teknologi LED di lampu utama dan DRL memberi penerangan yang lebih optimal, lebih premium, sekaligus efisien.

LED Foglight

Tingkatkan visibilitas di medan berkabut atau hujan dengan sorotan LED Foglight yang lebih fokus.

Smart Entry System

Cukup bawa kunci mobil bersama Anda, kunci akan terbuka saat di tangan berada di Door Handle.

Progressive Rear Combi

Lights with LED Light Bars Desain progresif dengan lampu kombinasi dan LED Light Bars. Distinctive dan premium dari belakang maupun dari kejauhan.

17” Bold Alloy Wheel Design

Wheel Design Desain velg modern yang memperkokoh penampilan.

INTERIOR

Auto A/C

Selain bisa otomatis mengatur suhu pendingin sesuai temperatur kabin, fitur ini juga bisa menyalakan A/C otomatis ketika menghidupkan mesin denga Remote Engine Start.

4.2" TFT Meter Display

Standar sistem informasi terkini dengan ukuran display besar 4.2" untuk kejelasan tampilan data.

Spacious Interior with Modern Dashboard Design

Desain dashboard baru yang lega dan modern dengan visibilitas luas dan interior berwarna hitam yang elegan.

Leather-Trimmed Seat

Bahan kulit untuk seluruh kursi di tiap baris memberikan kesan premium bagi seluruh penumpang dan mudah dibersihkan.

Quiet Cabin

Rasakan kabin lebih nyaman, senyam, dan minim getaran dengan sistem Low NVH (Noise, Vibration, and Harshness) di mana insulasi suara yang membuat All New BR-V ini meningkat kekedapannya hingga 60%. Makin jauh perjalanan, makin terasa perbedaannya saat berkendara.

Leather-Wrapped Steering Wheel

Bahan kulit memberi kesan premium dan rasa empuk yang membuat tak mudah lelah ketika berkendara lama.

Leather-Wrapped Shift Knob

Bahan kulit dengan aksen stitch memberi kesan premium dan sporty.

Leather-Wrapped Console Box with Armrest

Selain berfungsi sebagai penyimpan barang, lapisan soft touch kulit dan cushion di Console Box membuatnya berfungsi menjadi Armrest.

2nd Row Armrest

Bagian tengah kursi baris kedua bisa dilipat dan menjadi sandaran tangan.

TECHNOLOGY

7” Advanced Capacitive

Touchscreen Display Audio Layar sentuh berukuran besar dengan desain yang imersif pada keseluruhan desain dashboard.

USB & Bluetooth Connectivity

2 pilihan konektivitas dengan perangkat eksternal lewat USB 2.0 outlet maupun nirkabel menggunakan Bluetooth Connectivity.

Smartphone Connection

Hubungkan beberapa aplikasi seluler Anda untuk menikmati tampilan yang lebih besar dan nyaman di layar.

Hands-Free Telephone

Hubungkan perangkat dan terima panggilan telepon dengan bantuan layar sentuh dan speaker. Sentuh tombol kembali ke perangkat bila ingin menerima panggilan secara personal.

Remote Engine Start

Nyalakan mesin dari luar mobil dengan fitur ini. A/C juga akan secara otomatis menyala supaya kabin sejuk saat pengendara masuk.

LaneWatch™ Display

Di Prestige Honda Sensing™ type, fitur ini membantu mendeteksi bila ada kendaraan dari sebelah kiri belakang.

Rear Parking Camera

Saat transmisi ada pada posisi “R” Rear Parking Camera akan aktif dan memberi tampilan area belakang mobil dengan jelas pada layar,Audio Steering Switch & Hands-Free Telephone Switch with Voice Command Terima panggilan telepon maupun mengatur Audio tanpa melepaskan kemudi.

6-Speaker Audio System

Nikmati kualitas suara jernih dari 6 speaker di 6 titik kabin.

Honda SENSING™

Road Departure Mitigation System (RDM)

Road Departure Mitigation (RDM) menjaga dan membantu Anda ketika sistem mendeteksi kemungkinan kendaraan Anda keluar dari garis jalur dan/atau meninggalkan jalan. Sistem RDM memiliki batas. Terlalu percaya pada sistem RDM mungkin akan berakibat pada tabrakan. Tetap menjadi kewajiban Anda untuk menjaga kendaraan tetap pada jalur berkendara Anda. Untuk keterangan lebih lanjut mengenai ketentuan dan batasan kondisi tertentu, dapat merujuk pada pedoman pemilik All New Honda BR-V.

Adaptive Cruise Control (ACC)

Adaptive Cruise Control (ACC) membantu menjaga kestabilan kecepatan kendaraan dan mengatur jarak di belakang kendaraan yang terdeteksi di depan. Dengan sistem apa pun, ada batasan untuk ACC. Gunakan pedal rem kapan pun jika dibutuhkan dan selalu jaga jarak aman dengan kendaraan lain. Masih merupakan kewajiban Anda untuk menjalankan pedal rem dan roda kemudi secara benar sesuai kondisi berkendara. Untuk keterangan lebih lanjut mengenai ketentuan dan batasan kondisi tertentu, dapat merujuk pada buku pedoman All New Honda BR-V.

Auto High-Beam (AHB)

Auto High-Beam (AHB) dapat diaktifkan saat Anda berkendara di atas kecepatan 30 km/jam dengan posisi tuas lampu diputar dari OFF ke posisi AUTO. Sistem ini secara intuitif akan berganti antara lampu besar dan lampu normal tergantung pada situasi jalan.

Collision Mitigation Braking System (CMBS™)

Collision Mitigation Braking System (CMBS™) membantu Anda ketika terdapat kemungkinan kendaraan berbenturan dengan kendaraan lain atau pejalan kaki yang terdeteksi di depan. CMBS™ didesain untuk dapat memberi tanda ketika potensi berbenturan dapat terjadi, yang membantu mengurangi kecepatan kendaraan untuk mengurangi dampak benturan yang tidak terhindarkan. CMBS™ dirancang untuk mengurangi tingkat kekerasan tabrakan yang tak terelakkan. Sistem ini tidak mencegah tabrakan atau menghentikan kendaraan secara otomatis. Masih merupakan kewajiban Anda untuk menjalankan pedal rem dan roda kemudi secara benar sesuai kondisi berkendara. Untuk keterangan lebih lanjut mengenai ketentuan dan batasan kondisi tertentu, dapat merujuk pada buku pedoman All New Honda BR-V.

Lane Keeping Assist System (LKAS)

Lane Keeping Assist System (LKAS) membantu kemudi untuk menjaga kendaraan tetap berada pada jalur dengan mendeteksi marka jalan di kiri dan kanan mobil kemudian mengkoreksi setir jika mobil terdeteksi keluar dari jalur. Sistem ini bukanlah pengganti dari kontrol kendaraan. Masih merupakan kewajiban Anda untuk menjalankan pedal rem dan roda kemudi secara benar sesuai dengan kondisi berkendara. Untuk keterangan lebih lanjut mengenai ketentuan dan batas kondisi tertentu, dapat merujuk pada buku pedoman pemilik All New Honda BR-V.

Lead-Car Departure Notification (LCDN)

Lead-Car Departure Notification (LCDN) adalah fitur terbaru Honda Sensing™ yang hadir pertama kali di All New Honda BR-V.Ketika dalam kondisi berhenti di jalan dan kendaraan di depan mulai berjalan, pada jarak tertentu bila Anda belum mulai berjalan, notifikasi ini akan membantu mengingatkan Anda.

Scroll to Top